FKIP UNAMIN, Tuan Rumah PROFUNEDU 2022 : Muhammadiyah Gerbang Pengetahuan dan Penelitian
UNAMIN - VUCA adalah akronim untuk Volatility, Uncertainty, Complexity, Ambiguity. Istilah ini juga dapat diartikan sebagai gejolak, tidak pasti, kompleks, dan ambigu. Adanya krisis pasca pandemi Covid-19 membuat VUCA ini menjadi semakin intens dan sangat mempengaruhi dunia pendidikan. ALPTK PTMA sebagai wadah asosiasi LPTK/ FKIP/ IKIP di bawah naungan Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah . . .